Rabu, 12 Desember 2012

Tanggal Unik 12-12-12

Bertepatan dengan tanggal unik 12-12-12, 
Para Artis banyak yang memilih tanggal tersebut sebagai tanggal pertunangan dan pernikahan mereka.

Dan sejumlah orang tua pun juga memilih tanggal tersebut sebagai hari kelahiran anak mereka. 
Sebagian besar proses kelahiran dilakukan melalui operasi cesar.